Definisi Administrasi Negara
Ada beberapa definisi Administrasi Negara menurut para ahli yang jika dikaji secara seksama, dapat dikemukakan beberapa pokok pikiran bahwa :
a. Administrasi Negara adalah merupakan proses kegiatan yang bersifat penyelenggaraan.
b. Administrasi Negara disusun untuk mengatur kerja sama antar bangsa.
c. Administrasi Negara diselenggarakan oleh aparatur pemerintah dari suatu Negara.
d. Administrasi Negara diselenggarakan untuk kepentingan umum.
Buat teman-teman yang kuliah pada jurusan/prodi Administrasi Negara dan akan mengambil mata kuliah skripsi tidak ada salahnya mampir ke SINI..Dilihat-lihat dulu, dibaca juga boleh, siapa tahu bisa jadi referensi..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar